logo Kompas.id
HumanioraMenggali Kreativitas Menembus ...
Iklan

Menggali Kreativitas Menembus Batas

Tanggung jawab besar mencerdaskan kehidupan bangsa tak menjamin guru dibekali kemewahan fasilitas. Mereka masih dibelenggu beragam keterbatasan. Guru di pelosok daerah menggali kreativitas menembus batasan-batasan itu.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
· 4 menit baca
Kondisi Sekolah Dasar Negeri 008 Tanjung Palas Timur, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara, Rabu (12/4/2023). Sejak 2017, sekolah itu melakukan transformasi pembelajaran dengan menerapkan asesmen diagnostik, pembelajaran berdiferensiasi, dan pemanfaatan buku sesuai minat anak.
KOMPAS/TATANG MULYANA SINAGA

Kondisi Sekolah Dasar Negeri 008 Tanjung Palas Timur, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara, Rabu (12/4/2023). Sejak 2017, sekolah itu melakukan transformasi pembelajaran dengan menerapkan asesmen diagnostik, pembelajaran berdiferensiasi, dan pemanfaatan buku sesuai minat anak.

Di ruangan berdinding dan berlantai papan, Nurhani Tawan (59) sibuk mengajar siswa-siswanya di kelas I SD Negeri 008 Tanjung Palas Timur, Kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara, Rabu (12/4/2023). Ia sedang mengajarkan muridnya melafalkan bunyi-bunyi huruf dan menuliskan cerita pendek.

Akan tetapi, Nurhani tak menerapkan metode pembelajaran seragam untuk semua siswa. Ia menyadari, setiap murid mempunyai keterbatasan masing-masing sehingga memerlukan pendekatan belajar sesuai kebutuhan.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000