logo Kompas.id
HumanioraPeran Ayah dan Ibu Sama...
Iklan

Peran Ayah dan Ibu Sama Pentingnya untuk Tangani “Stunting”

Peran ayah dan ibu sama-sama penting untuk mengasuh anak, termasuk anak yang didiagnosis mengalami ”stunting”. Kerja sama ayah dan ibu diharapkan mampu mendorong kesehatan anak secara optimal.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 4 menit baca
Seorang anak berumur 3 tahun 11 bulan dengan <i>stunting</i> atau tengkes diukur tinggi dan berat badannya di RW 009 Kelurahan Cakung Barat, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur, Sabtu (8/4/2023). Kader posyandu setempat mengatakan setidaknya ada sembilan anak dengan <i>stunting</i> di RW tersebut. Mereka lantas diajak ikut program penanganan <i>stunting</i> antara lain dengan memberi anak-anak makanan tambahan, susu, dan vitamin. Berat badan dan tinggi badan anak pun dipantau oleh kader posyandu setiap minggu.
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Seorang anak berumur 3 tahun 11 bulan dengan stunting atau tengkes diukur tinggi dan berat badannya di RW 009 Kelurahan Cakung Barat, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur, Sabtu (8/4/2023). Kader posyandu setempat mengatakan setidaknya ada sembilan anak dengan stunting di RW tersebut. Mereka lantas diajak ikut program penanganan stunting antara lain dengan memberi anak-anak makanan tambahan, susu, dan vitamin. Berat badan dan tinggi badan anak pun dipantau oleh kader posyandu setiap minggu.

Di sebagian rumah tangga Indonesia, ayah tidak banyak terlibat dalam pengasuhan anak. Tugas itu secara otomatis diserahkan kepada ibu yang juga bertanggung jawab atas pekerjaan rumah tangga. Beban ibu bakal semakin besar jika anaknya mengalami stunting sebab anak akan rentan sakit dan butuh perhatian ekstra. Peran ayah sangat dibutuhkan agar ibu tidak burnout sendirian.

Nurjanah (16) menanggapi Rafka (1) seadanya saat anaknya itu berguling di kasur, meminta disusui, atau saat anaknya berjalan tertatih-tatih ingin keluar dari kamar tidur. Energi perempuan asli Jakarta itu terkuras untuk mengurus rumah dan mengasuh anak. Belum lagi, anaknya belum lama keluar opname dari rumah sakit.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN, ADHITYA RAMADHAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000