logo Kompas.id
HumanioraKetika Peniup Peluit...
Iklan

Ketika Peniup Peluit Kehilangan Kepercayaan kepada Jurnalisme

Peniup peluit yang memiliki peran kunci dalam investigasi saat ini semakin kehilangan kepercayaan kepada jurnalisme, membuat peran penting media sebagai anjing penjaga kian sulit dipertahankan.

Oleh
AHMAD ARIF
· 7 menit baca
Selamatkan Jurnalisme Bukan dengan Sekoci
Kompas

Selamatkan Jurnalisme Bukan dengan Sekoci

Peniup peluit atau whistleblower memiliki peran kunci dalam laporan investigasi di media massa. Namun, para peniup peluit saat ini semakin kehilangan kepercayaan kepada media arus utama (mainstream), membuat peran penting media sebagai anjing penjaga semakin sulit dipertahankan.

Terungkapnya skandal Watergate merupakan salah satu contoh klasik jurnalisme investigatif. Kerja keras dua wartawan Washington Post, Bob Woodward dan Carl Bernstein, layak diacungi jempol. Namun, yang tak boleh dilupakan adalah keberadaan peniup peluit atau whistleblower.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000