logo Kompas.id
HumanioraLebih Jauh tentang...
Iklan

Lebih Jauh tentang ”Overthinking”

"Overthinking" merupakan kecenderungan cemas secara berlebihan yang berdampak negatif. Cari tahu tentang gejala dan cara mengatasinya lebih jauh.

Oleh
AGUSTINE DWIPUTRI
· 5 menit baca
Foto ilustrasi seorang warga yang dipenuhi uban di Kota Tangerang, Banten, Selasa (5/1/2021). Gejala <i>overthinking </i>melanda banyak orang dan sebagian besar dari mereka sulit menghentikannya.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Foto ilustrasi seorang warga yang dipenuhi uban di Kota Tangerang, Banten, Selasa (5/1/2021). Gejala overthinking melanda banyak orang dan sebagian besar dari mereka sulit menghentikannya.

Tampaknya gejala overthinking terus melanda banyak orang, sebagian besar dari mereka sulit menghentikannya, meski cukup paham bahwa lebih banyak rugi daripada untungnya. Mari kita kupas lebih jauh.

Jenny Maenpaa (2022), seorang psikoterapis, mengatakan bahwa overthinking adalah kecenderungan cemas yang sering ditemui dalam praktik psikoterapinya. Ada banyak hal yang cenderung kita pikirkan secara berlebihan, seperti mengulang masa lalu, mengulang skenario yang sama terus-menerus di kepala kita.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000