logo Kompas.id
HumanioraPresiden: Pencabutan PPKM...
Iklan

Presiden: Pencabutan PPKM Bukan Gagah-gagahan

”Pada akhir tahun 2022 telah kita cabut PPKM, bukan untuk gagah-gagahan, tetapi memang kajian selama 10 bulan terakhir angka-angka menunjukkan bahwa kita bisa mengendalikan Covid-19,” tutur Presiden Jokowi.

Oleh
MAWAR KUSUMA WULAN, NINA SUSILO
· 4 menit baca
Presiden Joko Widodo dan Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono saat meninau Pasar Tanah Abang, Jakarta, Senin (2/1/2023).
BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN/RUSMAN

Presiden Joko Widodo dan Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono saat meninau Pasar Tanah Abang, Jakarta, Senin (2/1/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Kebijakan pencabutan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat atau PPKM diambil setelah ada kajian dan pengendalian Covid-19 yang memadai. Hal ini sekaligus diharapkan mendorong pertumbuhan ekonomi pada 2023.

”Pada akhir tahun 2022 telah kita cabut PPKM, bukan untuk gagah-gagahan, tetapi memang kajian selama 10 bulan terakhir angka-angka menunjukkan bahwa kita bisa mengendalikan Covid-19,” tutur Presiden Joko Widodo saat meresmikan pembukaan perdagangan Bursa Efek Indonesia 2023 di Jakarta, Senin (2/1/2023),

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000