logo Kompas.id
HumanioraPengobatan Orang dengan HIV di...
Iklan

Pengobatan Orang dengan HIV di Indonesia Belum Optimal

HIV merupakan penyakit menular yang bisa diobati. Semakin awal diketahui, maka kian baik juga keberlangsungan hidup orang dengan HIV.

Oleh
HIDAYAT SALAM
· 4 menit baca
Ilustrasi. Dokter Puskesmas Kecamatan Tamansari, Jakarta, mengambil darah salah seorang warga di Kawasan Museum Fatahillah, Jakarta, beberapa waktu lalu.
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Ilustrasi. Dokter Puskesmas Kecamatan Tamansari, Jakarta, mengambil darah salah seorang warga di Kawasan Museum Fatahillah, Jakarta, beberapa waktu lalu.

JAKARTA, KOMPAS — Layanan pengobatan dan pemeriksaan human immunodeficiency virus atau HIV belum optimal. Layanan ini sangat penting dioptimalkan untuk mencapai satu dari tiga target dalam mencapai Indonesia bebas acquired immunodeficiency syndrome atau AIDS 2030.

Ketiga target Indonesia bebas AIDS 2030 yang harus dicapai ini disebut dengan 3 Zeros. Target ini meliputi tidak ada lagi kasus baru infeksi HIV, tidak ada lagi kasus kematian terkait AIDS, serta tidak ada lagi diskriminasi pada orang dengan HIV/AIDS.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000