logo Kompas.id
HumanioraNegara-negara ASEAN Tingkatkan...
Iklan

Negara-negara ASEAN Tingkatkan Upaya Perlindungan Ekosistem

Kawasan lindung dan konservasi memiliki potensi besar untuk mendukung lingkungan, kesehatan, dan ekonomi negara. Negara-negara ASEAN terus berupaya meningkatkan perlindungan ekosistem ini.

Oleh
PRADIPTA PANDU
· 3 menit baca
Berbagai produk dan informasi terkait kawasan konservasi dari stan negara Kamboja dipamerkan dalam acara Konferensi Taman Nasional ASEAN (ASEAN Heritage Parks/AHP) ke-7 di Bogor, Jawa Barat, Selasa (1/11/2022). Konferensi yang rutin diadakan setiap tiga tahun sekali ini dihadiri ratusan peserta dari negara ASEAN dan mitra organisasi.
KOMPAS/PRADIPTA PANDU MUSTIKA

Berbagai produk dan informasi terkait kawasan konservasi dari stan negara Kamboja dipamerkan dalam acara Konferensi Taman Nasional ASEAN (ASEAN Heritage Parks/AHP) ke-7 di Bogor, Jawa Barat, Selasa (1/11/2022). Konferensi yang rutin diadakan setiap tiga tahun sekali ini dihadiri ratusan peserta dari negara ASEAN dan mitra organisasi.

BOGOR, KOMPAS — Negara-negara di Asia Tenggara atau ASEAN terus meningkatkan upaya perlindungan ekosistem dan keanekaragaman hayati, khususnya di kawasan lindung atau konservasi. Penguatan perlindungan kawasan konservasi ini diyakini dapat mengatasi berbagai krisis yang tengah terjadi saat ini, termasuk pemulihan dari pandemi Covid-19.

Upaya perlindungan ekosistem negara-negara ASEAN ini salah satunya diwujudkan melalui Konferensi Taman Nasional ASEAN (ASEAN Heritage Parks/AHP) ke-7 yang diselenggarakan selama 1-4 November di Bogor, Jawa Barat. Konferensi yang rutin diadakan setiap tiga tahun sekali ini dihadiri ratusan peserta dari negara ASEAN dan mitra organisasi.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000