logo Kompas.id
HumanioraPembaca ”Kompas” Membangun...
Iklan

Pembaca ”Kompas” Membangun Sanitasi Aman di Surakarta

Lewat Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas, para pembaca harian ”Kompas” membangun sanitasi aman sanitasi aman bagi warga di Kelurahan Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah.

Oleh
NINO CITRA ANUGRAHANTO
· 3 menit baca
Direktur Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas Antonius Tomy Trinugroho (kiri) melakukan peletakan batu pertama untuk pembangunan sanitasi aman di rumah milik penerima manfaat, di Kelurahan Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (26/10/2022). Bantuan sanitasi aman bersumber dari dana donasi pembaca <i>Kompas </i>yang dikelola oleh Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas.
KOMPAS/NINO CITRA ANUGRAHANTO

Direktur Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas Antonius Tomy Trinugroho (kiri) melakukan peletakan batu pertama untuk pembangunan sanitasi aman di rumah milik penerima manfaat, di Kelurahan Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (26/10/2022). Bantuan sanitasi aman bersumber dari dana donasi pembaca Kompas yang dikelola oleh Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas.

SURAKARTA, KOMPAS — Lewat Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas, para pembaca harian Kompas membangun sanitasi aman sanitasi aman bagi warga di Kelurahan Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah. Bantuan pembangunan terdiri dari jamban, septic tank, hingga sistem pengolahan limbah domestik. Diharapkan, upaya tersebut mampu meningkatkan kualitas hidup warga menjadi lebih bersih dan sehat.

Bantuan pembangunan diserahkan oleh Direktur Yayasan Dana Kemanusiaan Kompas Antonius Tomy Trinugroho kepada Ketua Kelompok Swadaya Masyarakat (KSM) Mojo Waras Jumadi, di Balai RW 003, Kelurahan Mojo, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (26/10/2022). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Regional Manager Indonesia Urban Water, Sanitation and Hygiene (IUWASH) Tangguh Jawa Tengah Jefry Budiman dan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Surakarta Nur Basuki.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000