logo Kompas.id
HumanioraDitemukan Bukti Operasi...
Iklan

Ditemukan Bukti Operasi Amputasi sejak 31.000 Tahun Lalu di Kalimantan

Para peneliti menemukan bukti kerangka manusia di karst Kalimantan Timur yang telah menjalani operasi amputasi sejak sekitar 31.000 tahun lalu, merupakan yang tertua di dunia.

Oleh
AHMAD ARIF
· 5 menit baca
a. Perbandingan tibia kiri dan kanan dan fibula. b, Tibia kiri menunjukkan permukaan amputasi yang sudah sembuh. c, Fibula kiri menunjukkan permukaan amputasi yang telah sembuh dari tempat amputasi. d, Ketebalan korteks tibia kiri dan kanan disajikan untuk perbandingan menunjukkan atrofi ekstremitas kiri bawah terkait dengan amputasi.
TIM RYAN MALONEY DKK/JURNAL NATURE (2022)

a. Perbandingan tibia kiri dan kanan dan fibula. b, Tibia kiri menunjukkan permukaan amputasi yang sudah sembuh. c, Fibula kiri menunjukkan permukaan amputasi yang telah sembuh dari tempat amputasi. d, Ketebalan korteks tibia kiri dan kanan disajikan untuk perbandingan menunjukkan atrofi ekstremitas kiri bawah terkait dengan amputasi.

JAKARTA, KOMPAS — Para pemburu dan peramu di Kalimantan terbukti telah memiliki kemampuan melakukan operasi amputasi kaki sejak 31.000 tahun lalu. Penemuan yang diterbitkan di jurnal ilmiah Nature ini dianggap sebagai bukti paling awal dari tindakan medis yang kompleks dan puluhan ribu tahun lebih awal dibandingkan operasi sejenis yang ditemukan di situs-situs lain di dunia.

Penemuan ini dilakukan tim arkeolog Indonesia dari Pusat Penelitian Arkeologi Nasional (Puslit Arkenas), yang sekarang menjadi Badan Riset dan Inovasi Nasional, bekerja sama dengan tim arkeolog Australia dari Griffith University, dan didukung tim dari Fakultas Seni Rupa dan Desain Institut Teknologi Bandung dan Balai Pelestarian Cagar Budaya Kalimantan Timur. Laporan kajian ini diterbitkan di jurnal Nature edisi 7 September 2022.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000