logo Kompas.id
HumanioraSeragam Sekolah Dahulu yang...
Iklan

Seragam Sekolah Dahulu yang Dirindukan

Aturan seragam sekolah untuk siswa di sekolah negeri, utamanya perempuan, kini mendapat sorotan tajam. Ada fenomena pemaksaan siswi memakai seragam sekolah dengan atribut agama tertentu.

Oleh
ESTER LINCE NAPITUPULU
· 8 menit baca
Sejumlah siswa beragama Protestan yang mengikuti aturan berjilbab di SMK 2 Padang, Sumbar, menceritakan pengalaman dan perasaannya saat diminta berjilbab di sekolah, Senin (25/1/2021). Meskipun mengaku sudah terbiasa dan tidak lagi terpaksa, mereka sebenarnya lebih nyaman ke sekolah tanpa jilbab.
YOLA SASTRA

Sejumlah siswa beragama Protestan yang mengikuti aturan berjilbab di SMK 2 Padang, Sumbar, menceritakan pengalaman dan perasaannya saat diminta berjilbab di sekolah, Senin (25/1/2021). Meskipun mengaku sudah terbiasa dan tidak lagi terpaksa, mereka sebenarnya lebih nyaman ke sekolah tanpa jilbab.

”Kembalikanlah standar seragam sekolah negeri kayak dulu”. Pesan ini terus beredar di dunia maya, dibagikan dari satu grup percakapan ke grup lain, dari satu akun media sosial ke media sosial lainnya sejak pekan lalu hingga Senin (1/8/2022).

Lalu, ada penjelasan tentang seragam sekolah negeri yang seharusnya menjadi keseharian siswa di sekolah. Seragam reguler siswa SD dan SMP dengan kemeja lengan pendek dan celana pendek serta siswi berkemeja lengan pendek dan rok selutut. Ada pula pilihan kemeja dan rok panjang untuk siswi berjilbab.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000