logo Kompas.id
HiburanRomantisisme dan Idealisme...
Iklan

Romantisisme dan Idealisme Penuh Cinta

”Jatuh Cinta Seperti di Film-film” membawa angin segar bagi dunia perfilman Indonesia. Di tengah kesederhanaan cara mengantarkan ceritanya, film ini justru mengalirkan rasa yang kaya.

Oleh
RIANA A IBRAHIM
· 5 menit baca
Adegan Bagus (Ringgo Agus Rahman) dan Hanna (Nirina Zubir) di film <i>Jatuh Cinta Seperti di Film-film.</i>
IMDB/IMAJINARI, JAGARTHA, TRINITY ENTERTAINMENT

Adegan Bagus (Ringgo Agus Rahman) dan Hanna (Nirina Zubir) di film Jatuh Cinta Seperti di Film-film.

Film sejatinya merupakan medium yang bukan hanya hiburan, melainkan juga wahana pengantar rasa. Beragam cara bisa dipilih sesuai dengan emosi yang ingin diutarakan. Salah satunya bermain warna dan kata-kata untuk menyampaikan sesuatu yang universal dan berterima bagi siapa saja, yaitu cinta.

”Ini bukan film art kan ya?” kata produser rumah produksi, Pak Yoram (Alex Abbad), ketika penulis cerita, Bagus Rahman (Ringgo Agus Rahman) menawarkan gagasan film hitam putih. Bagus pun lekas menjawab film ini komersial meski hitam putih. Pak Yoram lega dan meminta Bagus lanjut menjelaskan idenya.

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000