logo Kompas.id
HiburanSkid Row Menemukan Rusuk yang ...
Iklan

Skid Row Menemukan Rusuk yang Hilang

Legenda musik rock Skid Row merilis album "The Gang's All Here" dengan vokalis baru Erik Gronwall. Album ini menjadi momentum kebangkitan mereka di kancah musik rock dunia.

Oleh
YUNIADHI AGUNG
· 7 menit baca
Grup musik rock asal Amerika, Skid Row, tampil di lapangan eks Drive In Ancol, Jakarta, Jumat (7/3/2008). Grup musik yang populer pada era awal 90-an tersebut juga akan menggelar konser di sejumlah kota di Indonesia, yaitu Bandung, Semarang, Malang , dan Surabaya.
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG (MYE)

Grup musik rock asal Amerika, Skid Row, tampil di lapangan eks Drive In Ancol, Jakarta, Jumat (7/3/2008). Grup musik yang populer pada era awal 90-an tersebut juga akan menggelar konser di sejumlah kota di Indonesia, yaitu Bandung, Semarang, Malang , dan Surabaya.

Adalah Erik Gronwall, penyanyi asal Swedia lulusan kontes menyanyi Idol yang mungkin akan memberikan kehidupan kedua bagi legenda musik hard rock Skid Row. Grup yang menjadi ikon musik cadas era akhir 1980-an hingga awal 1990-an dinilai sudah habis ketika ditinggal pergi vokalis flamboyan Sebastian Bach. Selepas itu, Skid Row seperti masuk ke gua.

Erik Gronwall bukan saja mempunyai karakter suara yang pas untuk lagu-lagu Skid Row, tetapi juga menjadi jembatan penghubung Skid Row menuju rute musik rock masa kini.

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000