logo Kompas.id
Hiburan355, Kekuatan Perempuan di...
Iklan

355, Kekuatan Perempuan di Dunia Spionase

Kerja sama agen rahasia perempuan antarbangsa itu akhirnya membawa mereka ke sebuah petualangan rumit, yang penuh intrik, pengkhianatan, serta konspirasi.

Oleh
Wisnu Dewabrata
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/r3cY3GhYk2DeGW3bU9t0OMXjPH0=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2F20220115FILM10_1642221039.jpg
ARSIP FILMNATION ENTERTAINMENT

Salah satu adegan dalam film 355

Sebuah senjata pamungkas terkuat di dunia pastinya bakal menjadi rebutan siapa saja, mulai entitas negara hingga para pemilik modal. Dengan senjata itu, semua sama-sama ingin memperkuat pengaruh dan dominasi mereka di dunia.

Dalam film laga spionase garapan sutradara Simon Kinberg terbaru, 355 (2022), senjata pamungkas canggih tadi digambarkan sederhana, tetapi berkemampuan sangat mengerikan. Walau tak berupa senjata pemusnah massal, alat itu bisa memicu Perang Dunia III.

Editor:
Dahono Fitrianto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000