logo Kompas.id
HiburanSpotify Tembus 158 Juta...
Iklan

Spotify Tembus 158 Juta Pelanggan Berbayar

Spotify kini mencatat telah memiliki 158 juta pelanggan berbayar pada awal 2021 yang diikuti pertumbuhan pendapatan.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5QiTEsKN1UWteYATrxbuzNsPm70=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F75f734fe-ae46-4f35-80cc-750dc3f16567_jpg.jpg
KOMPAS/SPOTIFY

CEO Spotify Daniel Ek pada acara daring ”Spotify Stream On”, Senin (22/2/2021).

STOCKHOLM, JUMAT — Bisnis layanan streaming musik asal Swedia, Spotify, semakin berkibar. Spotify kini mencatat telah memiliki 158 juta pelanggan berbayar pada awal 2021 yang diikuti oleh pertumbuhan pendapatan. Pengembangan podcast atau siniar akan terus menjadi fokus utama perusahaan.

Dalam laporan kuartal pertamanya, Spotify telah memiliki 158 juta pelanggan berbayar atau tumbuh 3 juta pelanggan per Maret 2021. Jumlah pengguna aktif bulanan sebesar 356 juta pelanggan atau sedikit di bawah ekspektasi internal. Dalam proyeksi lalu, Spotify memproyeksikan 155 juta-158 juta pelanggan berbayar dan 354 juta-364 juta pengguna aktif bulanan.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000