logo Kompas.id
HiburanFestival Film Europe on Screen...
Iklan

Festival Film Europe on Screen Dimulai, Simak Cara Menikmatinya

Festival Film Eropa atau Europe on Screen resmi dimulai hari ini. Festival tahun ini akan jadi Europe on Screen pertama yang diselenggarakan secara virtual.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/yvv2_0rEwxBxE7r7hRnZO2QihtQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190423_MUDA_F_web_1556025166.jpg
KOMPAS/HERLAMBANG JALUARDI

Suasana sebelum pemutaran film dalam festival Europe on Screen 2019 di Goethe Huis, Jakarta, Senin (22/4/2019). Penonton tidak dipungut bayaran untuk menyimak sekitar seratus film dari Benua Eropa yang ditayangkan di festival tahunan ini. Europe on Screen tahun ini digelar secara virtual karena pandemi Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS — Festival Film Eropa atau Europe on Screen resmi dimulai hari Senin (16/11/2020) ini hingga 30 November 2020. Untuk pertama kalinya, festival ini diselenggarakan secara virtual.

Duta Besar Uni Eropa untuk Indonesia Vincent Piket mengatakan, festival film daring ini merupakan bentuk adaptasi semua pihak terhadap pandemi Covid-19. Jumlah kasus positif Covid-19 per hari Senin ini di Indonesia mencapai 470.648 orang atau naik 3.535 kasus dibandingkan dengan kemarin. Kendati festival berlangsung secara daring, Piket berharap publik tetap bisa menikmati film-film yang disuguhkan.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000