logo Kompas.id
HiburanSuara dari Tenggara
Iklan

Suara dari Tenggara

Inilah Gangguan Tenggara-Edisi Indonesia, sebuah tema pameran seni rupa kontemporer di New South Wales, Australia.

Oleh
Nawa Tunggal
· 5 menit baca

Seandainya permukaan bumi yang bulat itu digelar mendatar, Indonesia yang bertetangga dekat dengan Australia barangkali ditempatkan posisinya di bagian tenggara bumi datar tersebut. Lalu, masuk akal ketika hadir Gangguan Tenggara-Edisi Indonesia, sebuah tema pameran seni rupa kontemporer di New South Wales, Australia.

Gangguan itu bukan ingin merusak. Gangguan menyeruak lewat karya seni rupa satire dari kekelaman masa lalu, rupa indah dan lucu menyikapi fenomena kekinian, serta imajinasi jauh ke depan tentang keindonesiaan kita.

Pameran mengusung karya seniman Eko Nugroho, Zico Albaiquni, dan Leyla Stevens ini diselenggarakan Bega Valley Regional Gallery, berlangsung dari 21 September hingga 7 November 2020.

Editor:
Mohammad Hilmi Faiq
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000