logo Kompas.id
Gaya Hidup”Modest” yang Tak Lekang Waktu
Iklan

”Modest” yang Tak Lekang Waktu

Untuk mewarnai industri busana ”modest”, Tabor Andalan Retalindo atau TAR pada pertengahan Januari lalu meluncurkan jenama bernama Anqa yang khusus menyediakan busana ”modest”.

Oleh
SOELASTRI SOEKIRNO
· 3 menit baca
Beberapa koleksi jenama Anqa yang khusus membuat baju <i>modest.</i>
SOELASTRI SOEKIRNO

Beberapa koleksi jenama Anqa yang khusus membuat baju modest.

Untuk mewarnai industri busana modest atau baju tertutup, Tabor Andalan Retalindo pada pertengahan Januari lalu meluncurkan jenama bernama Anqa yang khusus menyediakan busana modest yang berciri menutupi sebagian besar bagian tubuh pemakaianya. Pada produk perdana, Anqa memamerkan 12 koleksi berupa celana panjang, blus, terusan, hingga jaket.

Fian Asfianti dari pihak Tabor Andalan Retalindo (TAR) menyampaikan pasar modest di Indonesia dan mancanegara makin berkembang. Peminatnya bukan hanya mereka yang biasa berhijab, melainkan semua kalangan yang menginginkan tampil dalam busana yang lebih tertutup. Ceruk pasar itulah yang ingin dijajaki pihaknya lewat jenama baru tersebut. TAR sebelumnya sudah memiliki jenama seperti Bateeq dan Everyday.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000