logo Kompas.id
Gaya HidupPelaju yang Tak Lelah Berjuang
Iklan

Pelaju yang Tak Lelah Berjuang

Bekerja di kota Metropolitan, tetapi tinggal nun jauh di pinggiran mengharuskan warga menjadi pelaju, menempuh perjalanan seratusan kilometer atau lebih tiap hari dari rumah ke tempat kerja. Amat melelahkan.

Oleh
SOELASTRI SOEKIRNO, ELSA EMIRIA LEBA, NAWA TUNGGAL
· 7 menit baca
Kendaraan memadati Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jumat (18/11/2022) pagi. Jalan Daan Mogot menjadi rute bagi para pelaju dari Tangerang, Banten, menuju tempat kerja mereka di Jakarta. Tak sedikit dari mereka menempuh jarak puluhan kilometer setiap harinya untuk bekerja.
KOMPAS/PRIYOMBODO (PRI)

Kendaraan memadati Jalan Daan Mogot, Jakarta Barat, Jumat (18/11/2022) pagi. Jalan Daan Mogot menjadi rute bagi para pelaju dari Tangerang, Banten, menuju tempat kerja mereka di Jakarta. Tak sedikit dari mereka menempuh jarak puluhan kilometer setiap harinya untuk bekerja.

Para pelaju seperti tak punya pilihan. Mereka harus menempuh jarak puluhan hingga lebih dari 100 kilometer setiap hari dari rumah mereka untuk bekerja di Ibu Kota. Sangat melelahkan. Namun, agar hidup terus berjalan, mereka bergeming melakoninya.

Jakarta masih menjadi magnet bagi jutaan orang. Tak kurang dari tiga juta warga yang tinggal di kawasan Bogor, Bekasi, bahkan Maja, Banten, ikut mengais rezeki ke kota ini. Mereka terpaksa tinggal jauh dari tempat kerja karena tak mampu membeli rumah dekat kantor.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000