logo Kompas.id
Gaya HidupBertemu Lagi di Youtube...
Iklan

Bertemu Lagi di Youtube FanFest

Youtube FanFest 2020 digelar secara virtual untuk pertama kali. Kendati demikian, ajang pertemuan antara penggemar dan kreator Youtube itu diharapkan menyebarkan energi positif di jagat Youtube.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ugio4gsFx09LYq4u30ZPANUT70g=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F20200828MYE12_1598697058.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Suasana acara streaming langsung Youtube Halaman Musik by Rieka Roslan yang disiarkan dari sebuah kafe di Jakarta, Rabu (26/8/2020). Sejumlah musisi mencari cara untuk tetap eksis di masa pandemi demi kelangsungan hidup mereka.

JAKARTA, KOMPAS — Beberapa tahun lalu, melalui acara Yotube FanFest, para kreator video Youtube dan penggemar dapat bertemu langsung dan berpesta. Kini, pesta itu pindah, kembali ke Youtube. Kendati suasananya berbeda, mereka tetap antusias.

Youtube FanFest merupakan ajang tahunan yang mempertemukan bintang Youtube dengan penggemarnya. Pada 2019, Youtube FanFest dibuka di empat kota, yakni Bandung, Surabaya, Makassar, dan Yogyakarta. Acara puncak kemudian digelar di Jakarta.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000