logo Kompas.id
Gaya HidupIkuti Microsoft, Twitter Mulai...
Iklan

Ikuti Microsoft, Twitter Mulai Negosiasi Akuisisi Tiktok

Twitter disebut telah memulai negosiasi awal dengan Bytedance untuk membeli operasional Tiktok di AS, menyusul langkah Microsoft sepekan sebelumnya. Di sisi lain, Microsoft dikabarkan ingin membeli Tiktok global.

Oleh
SATRIO PANGARSO WISANGGENI
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QHR2xzHe6mJZpbl9hVMxh-JxSHE=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F20200217_135007_1581933524.jpg
KOMPAS/INSAN ALFAJRI

Tampilan dari layanan berbagi video singkat Tiktok yang memanfaatkan gawai untuk membuat konten hiburan, Senin (17/2/2020). Hingga 2018, dilaporkan jumlah pengguna layanan tersebut mencapai 500 juta lebih.

JAKARTA, KOMPAS — Perusahaan media sosial Twitter disebut telah menjajaki rencana untuk membeli operasional Tiktok di Amerika Serikat dari Bytedance. Langkah Twitter ini akan menyusul Microsoft yang terlebih dahulu telah terbuka mengumumkan akan membeli Tiktok dari perusahaan asal China tersebut.

Langkah Twitter ini dilaporkan pertama kali oleh surat kabar Wall Street Journal pada Minggu (9/8/2020) waktu Indonesia. Disebut bahwa rencana akuisisi Twitter terhadap Tiktok akan lebih sulit dilakukan mengingat saat ini valuasi Twitter bisa jadi lebih kecil daripada Tiktok.

Editor:
khaerudin
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000