logo Kompas.id
Gaya HidupMalin Kundang, Dinamika...
Iklan

Malin Kundang, Dinamika Teater-Film Virtual

Kisah Malin Kundang, si anak durhaka, hadir dalam bentuknya yang lebih dinamis lewat pentas musikal di platform virtual. Nuansa teater dan film bergabung menjadi satu dalam jalinan cerita yang singkat

Oleh
FRANSISCA ROMANA NINIK
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/tiTt7zzi4bxYAh6H8T_rNiRUs8o=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2FMalin-Kundang_90647582_1595687751.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG (MYE) 24-07-2020

Tangkapan layar kanal youtube tentang #MusikalDiRumahAja Episode 1: Malin Kundang.

Kisah Malin Kundang, si anak durhaka, hadir dalam bentuknya yang lebih dinamis lewat pentas musikal di platform virtual. Nuansa teater dan film bergabung menjadi satu dalam jalinan cerita yang singkat, tetapi padat dan kaya olah visual.

Cerita rakyat ini sudah sangat dikenal. Namun, Malin Kundang yang merupakan bagian dari pertunjukan #MusikaldiRumahAja produksi bersama BoowLive dan www.Indonesiakaya.com memberikan tawaran lain dalam tampilannya. Malin Kundang ditayangkan di kanal Youtube dan Twitter Indonesia Kaya, Kamis (23/7/2020) malam.

Editor:
kompascetak
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000