logo Kompas.id
Gaya HidupImplementasi ODOL Perlu Solusi...
Iklan

Implementasi ODOL Perlu Solusi Kendaraan Cerdas

Implementasi ”over dimension and overload” perlu diantisipasi secara cerdas. Truk berdimensi yang mumpuni sangat dibutuhkan oleh perusahaan jasa transportasi logistik. Tantangan sekaligus peluang bagi industri.

Oleh
Stefanus Osa Triyatna
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wmRSbF6GNN1bx01ncb0cPfslppI=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2F20200221_102207_1582333540.jpg
KOMPAS/STEFANUS OSA

Truk bak terbuka Kuzer UD Trucks diserahkan secara simbolis Kepala Wilayah IBB Astra UD Trucks Hendro Priyo Purnomo kepada pemilik PT Jasa Berdikari Logistics, James Budiarto, di sela-sela Astra Auto Fest 2020 di BSD, Tangerang Selatan, Jumat (21/2/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Implementasi kebijakan kelebihan dimensi dan muatan atau over dimension and overload (ODOL) terhadap truk gencar digalakkan pemerintah. Mulai dari sisi pengurusan dokumen kendaraan niaga, penindakan di jalan tol, hingga eksperimen pemotongan bodi truk yang melanggar mulai disosialisasikan pemerintah.

Langkah menekan angka kecelakaan yang diakibatkan oleh truk menegaskan komitmen pemerintah melalui Kementerian Perhubungan untuk menerapkan zero ODOL. Di lain sisi, kehadiran model truk Kuzer produksi Astra UD Trucks dipandang sebagai alternatif solusi cerdas dari agen tunggal pemegang merek (ATPM) kendaraan niaga.

Editor:
Maria Susy Berindra
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000