logo Kompas.id
Gaya HidupKEK Mandalika Targetkan Gaet 2...
Iklan

KEK Mandalika Targetkan Gaet 2 Juta Wisatawan Mancanegara Per Tahun

Oleh
DHANANG DAVID ARITONANG
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/7vf57KKorHT-eQ0OR7oav-8EHxI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F10%2FIMG-20181015-WA0004_1539608272.jpg
KOMPAS/DHANANG DAVID ARITONANG

Pedagang kain tenun khas Lombok melintas di pantai Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Senin (15/10/2018).

MANDALIKA, KOMPAS — Kawasan Ekonomi Khusus  Mandalika, Nusa Tenggara Barat, ingin meniru kawasan Nusa Dua, Bali, yang sukses menjadi lokasi pertemuan Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia 2018. Dengan luas kawasan empat kali lebih besar dari Nusa dua, ditargetkan KEK Mandalika diprediksi dikunjungi sekitar 2 juta wisatawan mancanegara setiap tahun.

Direktur Pengembangan Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) Edwin Darmasetiawan menjelaskan, pada pertemuan IMF-Bank Dunia 2018 yang berlangsung 8-14 Oktober lalu, sekitar 38.000 anggota delegasi yang hadir ke Nusa Dua dan sebagian besar anggota delegasi menginap di sana sekitar dua minggu.

Editor:
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000