FotografiFoto CeritaWarna-warni Kota Singkawang...
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Warna-warni Kota Singkawang Menyambut Imlek

Semarak Imlek tampak di berbagai sudut Kota Singkawang, Kalimantan Barat, Kamis (8/2/2024).

Oleh
EMANUEL EDI SAPUTRA
· 2 menit baca
Patung Naga, salah satu ikon Kota Singkawang, Kalimantan Barat, berhias lampion menyambut Imlek, Kamis (8/2/2024).
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Patung Naga, salah satu ikon Kota Singkawang, Kalimantan Barat, berhias lampion menyambut Imlek, Kamis (8/2/2024).

Semarak Imlek tampak di berbagai sudut Kota Singkawang, Kalimantan Barat, Kamis (8/2/2024). Ribuan lampion dan dekorasi khas Imlek terpasang di pusat kota berjuluk ”Kota Seribu Kelenteng” itu.

Di salah satu sudut Kota Singkawang, yang dikenal dengan nama Beringin Corner, sebagaimana tahun-tahun sebelumnya, telah didekorasi. Di sana terpasang lampion dan bunga mei hwa. Lokasi itu kerap menjadi tempat warga berfoto. Di sana tampak warga dari berbagai latar belakang sedang mengabadikan foto.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000