FotografiFoto CeritaMeringkas Pekerjaan Dengan...
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Meringkas Pekerjaan Dengan Memotongkan Hewan Kurban di RPH Pegirian

Warga di Surabaya yang ingin praktis dalam berkurban memotongkan hewan kurban mereka di RPH Pegirian di Surabaya. Pada Idul Adha kali ini RPH memotong 80 sapi pesanan warga dan instansi.

Oleh
BAHANA PATRIA GUPTA
· 2 menit baca

Sejumlah petugas terlihat sangat sibuk di Rumah Pemotongan Hewan (RPH) Pegirian Surabaya seusai shalat Idul Adha, Selasa (29/6/2023). “Ayo-ayo cepat” teriak salah seorang petugas pemantau tidak jauh dari juru potong yang sibuk memotong daging sapi. Mereka bekerja cepat dan berpacu pada waktu karena daging-daging sapi pesanan pengguna jasa pemotongan tersebut akan segera dibagikan kepada yang berhak.

Ada sepuluh tim yang bekerja menyelesaikan pemotongan sapi kurban pesanan warga. Mereka mempunyai tugas masing-masing, mulai dari menjatuhkan sapi, memotong sapi, mencacah tulang dan daging, memeriksa kelayakan daging, hingga pengepakan.

Bacaan Bismillah untuk pemotong hewan,
KOMPAS/BAHANA PATRIA GUPTA

Bacaan Bismillah untuk pemotong hewan,

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000