FotografiFoto CeritaAnak dalam Konflik Afghanistan
AP PHOTO/MATTHIAS SCHRADER

Anak dalam Konflik Afghanistan

Nasib anak-anak dalam konflik di Afghanistan.

Oleh
BAHANA PATRIA GUPTA
· 2 menit baca

Dalam setiap konflik senjata di sebuah daerah, anak-anak paling rentan menderita. Ketergantungan pada orangtua serta fisiknya yang masih dalam proses perkembangan membuat mereka tidak mudah beradaptasi dalam situasi yang berkembang. Termasuk apa yang terjadi di Afghanistan, saat pasukan Taliban kembali mengambil alih negara tersebut.

https://cdn-assetd.kompas.id/ogv7P89Fw4Dc-0-VEXuZGUiNYfc=/1024x672/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F000_9LK3WE_1629859093.jpg
AFP

Warga Afghanistan berjalan di sepanjang pagar saat mereka tiba di Pakistan melalui titik penyeberangan perbatasan Pakistan-Afghanistan di Chaman, Selasa (24/8/2021), setelah militer Taliban mengambil alih Afghanistan.

Konflik Afganistan telah terjadi selama puluhan tahun. Sejak 2001 pascaserangan 11 September di New York, Amerika Serikat, tentara Amerika kemudian masuk dalam rangka menggulingkan pasukan Taliban, yang dipercaya sebagai dalang dari teror tersebut.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000