FotografiFoto CeritaMimpi Basuki pada Pabrik Kopi ...
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Mimpi Basuki pada Pabrik Kopi Tua

Cerita foto tentang kecintaan pada kopi.

Oleh
P Raditya Mahendra Yasa
· 2 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/f2ZYUqSIMumYCZ0F7R23kmIJptI=/1024x700/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F01%2F20210106WEN-stori-pabrik8_1610081901.jpg
KOMPAS/P RADITYA MAHENDRA YASA

Instalasi Mesin Pabrik

Pada sebuah siang, Basuki Dharmowijono mengutarakan niatnya tentang sebuah bangunan tua di belakang rumahnya yang bergaya campuran art deco dan indis. Sebuah rumah tua yang terawat baik di kawasan pecinan, Kota Semarang, Jawa Tengah, ini pernah menjadi salah satu pabrik kopi besar tahun 1916.

”Saya ingin mengubah pabrik tua ini menjadi sebuah galeri,” katanya sambil menunjukkan beberapa mesin tua yang telah berkarat. Basuki mengisahkan bagaimana kakek buyutnya, Tan Tiong Ie, merintis pabrik kopi dengan merek dagang Koffie Branderij Margoredjo.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000