FotografiFoto CeritaBerfoto di Lintas Melawai
Kompas/Yuniadhi Agung

Berfoto di Lintas Melawai

Bangunan seputar Blok M yang fotogenik.

Oleh
MUHAMMAD YUNIADHI AGUNG
· 1 menit baca

Sejumlah remaja berfoto di ruas Jalan Melawai, kawasan Blok M, Minggu (17/5/2020). Kawasan yang menjadi pusat perdagangan dan hiburan itu selama pandemi Covid-19 menjadi sepi. Banyaknya bangunan tua di tempat tersebut menjadi tempat untuk latar belakang berfoto. Para remaja datang ke kawasan Melawai pada menjelang sore hari ketika cahaya matahari jatuh di tembok bangunan. Berfoto kini menjadi kebutuhan bagi sebagian remaja yang perlu memperbarui unggahan di media sosial milik mereka. Para remaja mencari latar belakang foto yang dianggap menarik, seperti kedai kopi, tempat wisata, hingga museum. Kini, ketika semua tempat untuk berpose ditutup, mereka mencari lokasi foto yang bisa diakses, seperti di pinggir jalan kompleks pertokoan yang sepi. Semua mereka lakukan demi konten media sosial.

https://cdn-assetd.kompas.id/XTYM-PAIUuuFwqGI1m5ZVl-xDpk=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F238fc1f2-69fe-49a1-bb02-7910a4f4b687_jpg.jpg
Kompas/Yuniadhi Agung

Suasana Sore Itu

https://cdn-assetd.kompas.id/4TaYBpRpxO2aV-NvExP9PCBta98=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2F99b48b31-4b96-4b05-828f-aa5eacd6fbde_jpg.jpg
Kompas/Yuniadhi Agung

Berpose

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000