FotografiFoto CeritaSaatnya Melepas Kerinduan...
KOMPAS/IWAN SETIYAWAN

Saatnya Melepas Kerinduan Berolahraga di Jakarta

Pelonggaran aktivitas masyarakat seiring meredanya pandemi Covid-19, dimanfaatkan warga untuk berolahraga di luar ruang. Mereka pun memadati kompleks Gelora Bung Karno dan kawasan Jalan Sudirman-Jalan Thamrin, Jakarta.

Oleh
IWAN SETIYAWAN
· 4 menit baca

Berolahraga kini tak sekadar menjadi hobi atau ikhtiar bagi orang untuk menjadi sehat. Olahraga sudah merupakan kebutuhan dan gaya hidup bagi warga perkotaan, termasuk di Jakarta dan sekitarnya. Dengan olahraga, orang dapat menunjukkan eksistensi dan jati dirinya di era merebaknya media sosial.

Mengunggah status sedang berolahraga di media sosial konon akan meningkatkan rasa percaya diri sekaligus menambah pertemanan dan relasi yang tak jarang bisa mendatangkan manfaat.

Motivasi berolahraga pun mengalami pergeseran sejak era media sosial merebak. Namun, masih banyak juga yang berolahraga dengan sepenuh hati dengan niat tulus untuk hidup sehat dan bahkan meraih prestasi.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000