FotografiFoto CeritaGenerasi Penerus Kerajinan...
UNDEFINED

Generasi Penerus Kerajinan Talempong

Warisan tradisi pembuatan talempong masih lestari di Sungai Puar, Agam, Sumatera Barat.

Oleh
RONY ARIYANTO NUGROHO
· 2 menit baca

Suasana perdesaan yang hening dan nyaman sangat terasa ketika memasuki wilayah Nagari Sungai Puar, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, 2018 lalu. Perkampungan penduduk di kaki Gunung Marapi ini juga memberikan hawa dingin dan segar. Satu rumah penduduk di perdesaan ini menjadi tempat pembuatan alat musik khas Minangkabau, yaitu talempong.

Talempong
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Talempong

Pelestari warisan budaya Minangkabau ini adalah Anda Saiyo. Di usianya yang menginjak 45 tahun, Anda memiliki tekad untuk menjaga dan melestarikan pembuatan alat musik ini. Dengan tekun dirinya dibantu seorang pekerja menyelesaikan sejumlah pesanan alat musik perkusi yang terbuat dari logam ini.

Memuat data...
Memuat data...
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000