logo Kompas.id
EkonomiKinerja Ekspor 2024 Bakal...
Iklan

Kinerja Ekspor 2024 Bakal Terkontraksi 1,5 Persen

Penurunan kinerja ekspor terjadi karena lemahnya permintaan yang dibarengi dengan menurunnya harga komoditas.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
· 4 menit baca
Sejumlah buruh bongkar muat barang mengaitkan kontainer di atas kapal Logistik Nusantara 2 yang merapat di Pelabuhan Tahuna, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Selasa (28/11/2023).
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Sejumlah buruh bongkar muat barang mengaitkan kontainer di atas kapal Logistik Nusantara 2 yang merapat di Pelabuhan Tahuna, Kabupaten Kepulauan Sangihe, Sulawesi Utara, Selasa (28/11/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Kinerja ekspor tahun 2024 diperkirakan akan terkontraksi. Ini dipicu oleh perlambatan ekonomi dunia yang membuat permintaan ekspor menurun. Selain itu, harga sejumlah komoditas juga akan menurun.

Tim ekonom Bank Mandiri memperkirakan kinerja ekspor tahun 2024 akan terkontraksi 1,50 persen dibandingkan 2023. Adapun kinerja ekspor 2023 pun diperkirakan akan terkontraksi 0,52 persen dibandingkan tahun 2022.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000