logo Kompas.id
EkonomiPeluang Kolaborasi Bank Jago, ...
Iklan

Peluang Kolaborasi Bank Jago, Tokopedia, dan Tiktok

Seiring dengan meningkatnya transaksi di kedua lokapasar tersebut, kebutuhan pembayaran dan pembiayaan juga akan meningkat.

Oleh
ANASTASIA JOICE TAURIS SANTI, MUHAMMAD FAJAR MARTA
· 2 menit baca
Seorang nasabah membuka aplikasi layanan perbankan digital Bank Jago, Senin (5/7/2021).
KOMPAS/BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA

Seorang nasabah membuka aplikasi layanan perbankan digital Bank Jago, Senin (5/7/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Investasi Tiktok di Tokopedia sebesar 1,5 miliar dollar AS atau sekitar Rp 24,3 triliun berbentuk injeksi modal melalui penerbitan saham dan promes berpotensi juga mendatangkan peluang bagi Bank Jago. Peluang kolaborasi antara Bank Jago, Tokopedia, dan Tiktok akan memperkuat ekosistem PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk.

”Kami belum mengetahui rincian kesepakatan itu, tapi kami merasa ini adalah sebuah kesempatan, salah satu hal yang positif. Karena ini dua kolaborasi dari dua sistem yang besar, saya percaya akan memberikan banyak manfaat bagi pengguna ekosistem GoTo dan Tiktok,” ujar Direktur Utama Bank Jago Arief Harris Tandjung pada temu media di Jakarta, Selasa (12/12/2023).

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000