logo Kompas.id
EkonomiEkspor Listrik ke Singapura...
Iklan

Ekspor Listrik ke Singapura Perlu Disertai Transfer Teknologi

Rencana kerja sama perdagangan listrik Indonesia dan Singapura dinilai membawa keuntungan, termasuk transfer pengetahuan dan teknologi bagi Indonesia. Regulasi ekspor listrik juga diperlukan.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 4 menit baca
Siluet warga di bawah saluran udara tegangan ekstra tinggi (SUTET) di kawasan Bekasi Barat, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (1/11/2020).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Siluet warga di bawah saluran udara tegangan ekstra tinggi (SUTET) di kawasan Bekasi Barat, Kota Bekasi, Jawa Barat, Minggu (1/11/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Rencana kerja sama Indonesia-Singapura terkait jual beli daya listrik sebesar 2 gigawatt dinilai dapat menghadirkan peluang transfer teknologi dan pengetahuan di bidang energi terbarukan. Apabila kerja sama itu terealisasi dengan optimal, akan ada peningkatan daya saing sumber daya manusia Indonesia.

Ahli ekonomi energi yang juga dosen Departemen Ekonomika dan Bisnis Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, Fahmy Radhi, yang dihubungi dari Jakarta, Minggu (17/9/2023), mengatakan, kerja sama Indonesia-Singapura di sektor energi terbarukan diharapkan dapat berdampak pada meningkatnya kapasitas sumber daya manusia (SDM) Indonesia.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000