logo Kompas.id
EkonomiPelukan dan Salam Perpisahan...
Iklan

Pelukan dan Salam Perpisahan untuk Kawan (2)

Pemutusan hubungan kerja tidak pernah mudah bagi karyawan dan keluarganya. Dengan segala kesulitan di depan mata, mereka harus berjibaku untuk bertahan.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA, MEDIANA
· 5 menit baca
Karyawan pabrik sepatu PT Dean Shoes Karawang, Jawa Barat, saling berpelukan setelah mendapat surat pemutusan hubungan kerja, Selasa (28/3/2023). PT Dean Shoes di Kabupaten Karawang menutup pabrik dan berhenti beroperasi per 14 April 2023. Sebanyak 3.329 pekerja mengalami PHK.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Karyawan pabrik sepatu PT Dean Shoes Karawang, Jawa Barat, saling berpelukan setelah mendapat surat pemutusan hubungan kerja, Selasa (28/3/2023). PT Dean Shoes di Kabupaten Karawang menutup pabrik dan berhenti beroperasi per 14 April 2023. Sebanyak 3.329 pekerja mengalami PHK.

Langit mendung pada Selasa (28/3/2023) sore itu. Rombongan karyawan pabrik sepatu PT Dean Shoes, Karawang, Jawa Barat, keluar dari pintu gerbang utama pabrik berjalan menuju ke area tempat parkir sepeda motor yang terletak agak jauh dari gerbang.

Suasana di area tempat parkir itu tak seperti biasanya. Karyawan yang berpapasan dengan sesama rekan kerjanya di situ saling berjabat tangan. Sebagian bahkan saling berpelukan. Ada senyum getir pada wajah-wajah mereka. Beberapa di antara mereka saling menunjukkan berkas kertas berisi ketetapan pemutusan hubungan kerja (PHK).

Editor:
NUR HIDAYATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000