logo Kompas.id
EkonomiProyek Makassar New Port...
Iklan

Proyek Makassar New Port Tuntas Tahun Ini

Proyek strategis nasional Terminal Peti Kemas New Makassar yang berkapasitas 2,5 juta TEUs, segera rampung. Pemerintah memastikan akan memantau dan mempercepat seluruh proyek strategis nasional di Indonesia.

Oleh
RENY SRI AYU ARMAN
· 2 menit baca
Aktivitas Terminal Peti Kemas New Makassar, di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (26/1/2023).
KOMPAS/RENY SRI AYU ARMAN

Aktivitas Terminal Peti Kemas New Makassar, di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (26/1/2023).

MAKASSAR, KOMPAS - Setelah tahap IA tuntas, proyek pembangunan Makassar New Port atau Terminal Peti Kemas New Makassar tahap IB dan IC dipastikan selesai tahun ini. Terminal peti kemas tersebut total memiliki kapasitas 2,5 juta TEUs. Proyek strategis nasional ini menelan biaya Rp 3 triliun.

Saat meninjau lokasi proyek di Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (26/1/2023) sore, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan, pemerintah terus mendorong percepatan pembangunan terminal peti kemas ini. “Saya diminta mengawal proyek-proyek strategis nasional. Ada 56 proyek strategis nasional yang kita ikuti perkembangannya," ujarnya.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000