logo Kompas.id
EkonomiUMKM Butuh Peran Agregator...
Iklan

UMKM Butuh Peran Agregator untuk Tembus Pasar Ekspor

Sudah saatnya pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah membangun kolaborasi dengan para agregator. Tidak cukup bersaing antar-UMKM di negeri sendiri. Agregator perlu membantu UMKM menuju pasar ekspor.

Oleh
STEFANUS OSA TRIYATNA
· 6 menit baca

Sebanyak 20 produk usaha kecil menengah (UKM) berhasil terkurasi menjadi produk resmi presidensi G20 oleh Kementerian Koperasi dan UKM. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki (kanan) memperlihatkan produk UKM yang lolos kurasi di Smesco Indonesia, Jakarta, Selasa (26/7/2022).
KOMPAS/STEFANUS OSA TRIYATNA

Sebanyak 20 produk usaha kecil menengah (UKM) berhasil terkurasi menjadi produk resmi presidensi G20 oleh Kementerian Koperasi dan UKM. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki (kanan) memperlihatkan produk UKM yang lolos kurasi di Smesco Indonesia, Jakarta, Selasa (26/7/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Sudah saatnya pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah membangun kolaborasi dengan para agregator. Tidak cukup bersaing antar-UMKM di negeri sendiri, sementara UMKM telah disibukkan oleh persaingan dengan produk asing. Agregator perusahaan besar perlu ambil bagian dalam perannya untuk mengonsolidasikan UMKM supaya dapat menembus pasar ekspor, khususnya sektor kriya dan wastra.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000