logo Kompas.id
EkonomiLaba Bersih BNI Triwulan...
Iklan

Laba Bersih BNI Triwulan II-2022 Rp 8,8 Triliun.

Total penyaluran kredit BNI mencapai Rp 620,42 triliun, bertumbuh 8,9 persen secara tahunan. Kinerja kredit itu turut mendorong pertumbuhan laba BNI sebesar 75,1 persen menjadi Rp 8,8 triliun.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
· 4 menit baca
Menara BNI
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA

Menara BNI

JAKARTA, KOMPAS — Kegiatan ekspor yang kian meningkat pada semester pertama tahun ini turut mendongkrak kinerja penyaluran kredit PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI yang memang fokus pada pengembangan ekspor dan perbankan internasional. Kenaikan kredit itu turut mendorong pertumbuhan laba BNI pada semester pertama tahun ini sebesar 75,1 persen secara tahunan menjadi Rp 8,8 triliun.

Pada semester pertama tahun ini, total penyaluran kredit BNI mencapai Rp 620,42 triliun, bertumbuh 8,9 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000