logo Kompas.id
EkonomiKunjungan Wisatawan ke Bali...
Iklan

Kunjungan Wisatawan ke Bali Melonjak Selama Libur Lebaran

Bali sudah ramai dikunjungi wisatawan, terutama wisatawan Nusantara. Pelonggaran syarat perjalanan dan masa libur yang cukup panjang dimanfaatkan untuk liburan ke Bali.

Oleh
COKORDA YUDISTIRA M PUTRA
· 4 menit baca
Wisatawan beraktivitas di Pantai Pandawa, Desa Kutuh, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Selasa (3/5/2022).
KOMPAS/COKORDA YUDISTIRA

Wisatawan beraktivitas di Pantai Pandawa, Desa Kutuh, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Selasa (3/5/2022).

BADUNG, KOMPAS — Sejumlah obyek wisata di kawasan Badung dan Kota Denpasar, Bali, sudah ramai dikunjungi wisatawan. Pelonggaran syarat perjalanan dan masa libur yang cukup panjang dimanfaatkan pelancong untuk berwisata ke Bali.

Daya Tarik Wisata (DTW) Pantai Pandawa di Desa Kutuh dan Pantai Melasti di Desa Ungasan, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung, terpantau ramai dikunjungi wisatawan, yang didominasi wisatawan domestik (Nusantara) dan mereka umumnya liburan bersama keluarga.

Editor:
AGNES BENEDIKTA SWETTA BR PANDIA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000