logo Kompas.id
EkonomiTren Positif Penumpang Pesawat...
Iklan

Tren Positif Penumpang Pesawat Diperkirakan Terus Berlanjut

Tren positif peningkatan jumlah penumpang pesawat terbang dalam tiga bulan awal tahun 2022 diperkirakan bakal terus berlanjut. Protokol kesehatan tetap perlu dipertahankan.

Oleh
STEFANUS OSA TRIYATNA
· 5 menit baca

Bandara Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten, masih melayani sejumlah penerbangan komersial, Jumat (24/4/2020), hingga pukul 23.59. Aturan larangan mudik mulai diberlakukan secara keseluruhan untuk semua maskapai penerbangan pada Sabtu (25/4/2020).
KOMPAS/AGUIDO ADRI

Bandara Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten, masih melayani sejumlah penerbangan komersial, Jumat (24/4/2020), hingga pukul 23.59. Aturan larangan mudik mulai diberlakukan secara keseluruhan untuk semua maskapai penerbangan pada Sabtu (25/4/2020).

JAKARTA, KOMPAS — Penyebaran Covid-19 yang melandai memberikan angin segar bagi dunia penerbangan di Tanah Air, terlebih mobilitas masyarakat mulai dibuka tanpa mengesampingkan pentingnya protokol kesehatan. Tren positif peningkatan jumlah penumpang pesawat terbang dalam tiga bulan awal tahun 2022 diperkirakan bakal terus berlanjut.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000