logo Kompas.id
EkonomiNormalisasi Kebijakan Tiap...
Iklan

Normalisasi Kebijakan Tiap Negara Diharapkan Selaras

Normalisasi kebijakan moneter dan fiskal tiap-tiap negara yang saling selaras dan transparan diyakini punya dampak positif bagi kesetaraan pemulihan ekonomi global.

Oleh
DIMAS WARADITYA NUGRAHA
· 3 menit baca
Awak media mengikuti diskusi Sosialisasi Presidensi G-20 Indonesia di Jakarta, Kamis (3/2/2022).
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Awak media mengikuti diskusi Sosialisasi Presidensi G-20 Indonesia di Jakarta, Kamis (3/2/2022).

JAKARTA, KOMPAS — Kementerian Keuangan RI dan Bank Indonesia akan mengampanyekan pentingnya komunikasi terkait strategi normalisasi kebijakan fiskal dan moneter tiap-tiap negara dalam pertemuan level menteri keuangan dan gubernur bank sentral G-20. Keselarasan visi normalisasi kebijakan antarnegara diperlukan demi tercapainya pemulihan ekonomi dunia yang lebih serempak.

Dalam agenda pembahasan forum G-20 di jalur keuangan (finance track), Kementerian Keuangan RI dan Bank Indonesia akan membawakan sejumlah agenda prioritas. Salah satu agenda yang diprioritaskan adalah pembahasan strategi keluar (exit strategy) untuk mendukung pemulihan global yang adil dan setara.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000