logo Kompas.id
EkonomiEfek Ganda Hilirisasi Dinanti
Iklan

Efek Ganda Hilirisasi Dinanti

Kebijakan hilirisasi pertambangan berdampak pada capaian realisasi investasi tahun 2021 yang berhasil melampaui target. Namun, investasi bukan sekadar nilai. Dampaknya pada penciptaan lapangan kerja dinantikan.

Oleh
agnes theodora
· 4 menit baca
Tampak pabrik pengolahan dan pemurnian atau smelter berbasis nikel milik PT Virtue Dragon Nickel Industry di Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin (25/2/2019)
kompas-photographer-name

Tampak pabrik pengolahan dan pemurnian atau smelter berbasis nikel milik PT Virtue Dragon Nickel Industry di Konawe, Sulawesi Tenggara, Senin (25/2/2019)

JAKARTA, KOMPAS — Realisasi investasi sepanjang tahun 2021 yang berhasil melampaui target banyak ditopang oleh kebijakan hilirisasi mineral dan batu bara yang saat ini tengah digenjot pemerintah. Kendati demikian, dampak dari investasi hilirisasi pada penciptaan lapangan kerja belum setimpal dengan besarnya nilai investasi yang dibukukan.

Data Kementerian Investasi menunjukkan, sepanjang Januari-Desember 2021, investasi yang berhasil direalisasikan tercatat Rp 901,02 triliun. Capaian itu lebih tinggi dari target awal yang dipatok di Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) 2019-2024 senilai Rp 858,5 triliun, serta target yang diminta Presiden Joko Widodo Rp 900 triliun.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000