logo Kompas.id
EkonomiSektor Ritel Dorong...
Iklan

Sektor Ritel Dorong Transformasi Digital

Perdagangan dengan sistem elektronik atau e-dagang membuka peluang bagi pelaku sektor ritel untuk mempertahankan sekaligus meningkatkan bisnis ketika perilaku konsumen bergeser di tengah pandemi Covid-19.

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/jhaU_60i7MHVuAHNYpwMU7j-Q30=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2F20211003ags36_1633347378.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Warga menikmati kuliner di sebuah pusat perbelanjaan di kawasan Cakung, Jakarta Timur, Minggu (3/10/2021). Relaksasi pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) di wilayah Jawa dan Bali perlahan mendorong perekonomian kembali bergerak. Sektor-sektor saham yang mendapatkan keuntungan dari relaksasi ini, antara lain, sektor ritel dan pengelola pusat perbelanjaan.

JAKARTA, KOMPAS — Transformasi digital, bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah sektor ritel, merupakan kebutuhan utama saat ini. Penyediaan layanan secara daring dan luring melengkapi upaya mengembangkan bisnis di tengah perubahan perilaku konsumen.

Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan Oke Nurwan menyatakan, konsumsi rumah tangga masih memberikan kontribusi tertinggi terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia, yakni 53,09 persen, pada triwulan III-2021. Di sisi lain, ada pergeseran perilaku masyarakat yang semakin banyak memanfaatkan kanal e-dagang untuk berbelanja.

Editor:
Mukhamad Kurniawan
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000