logo Kompas.id
EkonomiBEI Terus Lakukan Inovasi...
Iklan

BEI Terus Lakukan Inovasi untuk Tarik Perusahaan Teknologi ke Bursa

BEI melakukan beragam upaya dan penyesuaian aturan agar perusahaan teknologi dapat meraih pendanaan dari publik dengan mencatatkan saham di bursa.

Oleh
Joice Tauris Santi
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/AYMupt7yp9khGaCrbVPRdTkPuwg=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F6a969f64-89b2-4c3f-8fa6-8a330eb93af1_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Suasana aula Gedung Bursa Efek Indonesia di Jakarta, Senin (9/8/2021).

Bursa Efek Indonesia melakukan beragam upaya dan penyesuaian aturan agar perusahaan teknologi dapat meraih pendanaan dari publik dengan mencatatkan saham di bursa. Ada beberapa strategi yang dilakukan oleh BEI untuk menarik perusahaan berbasis teknologi tersebut.

”BEI telah menyiapkan setidaknya lima strategi untuk menjadi magnet bagi  perusahaan teknologi mencatatkan efek di Indonesia. Mulai dari infrastruktur peraturan, pengembangan fitur-fitur tambahan notasi khusus, klasifikasi Perusahaan Tercatat dan kajian SPAC,” kata Direktur Penilaian Perusahaan BEI I Gede Nyoman Yetna, Selasa (5/10)

Editor:
Nur Hidayati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000