logo Kompas.id
EkonomiPemerintah Optimistis Inflasi ...
Iklan

Pemerintah Optimistis Inflasi Akan Sesuai Target

Pemerintah meyakini, hingga akhir tahun 2021, inflasi dan inflasi inti akan berada dalam kisaran target, yakni 3 persen plus minus 1 persen, meskipun terjadi deflasi pada September.

Oleh
Dimas Waraditya Nugraha
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-bHSFoBLf4Bd371y8gT5OzRM9Sw=/1024x636/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F08%2F473586a7-dbeb-412f-afc2-b88f0fabdbf8_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Warga berbelanja di kios sayur Pasar Mayestik, Jakarta Selatan, Senin (2/8/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah meyakini, hingga akhir tahun 2021, inflasi dan inflasi inti akan berada dalam kisaran target, yakni 3 persen plus minus 1 persen, meskipun terjadi deflasi pada September. Pergerakan inflasi akan ditopang oleh pemulihan aktivitas konsumsi masyarakat serta perbaikan dari sisi produksi.

Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Febrio Kacaribu menilai, meski pergerakan harga barang pada September 2021 mengalami deflasi secara bulanan, pemerintah tetap yakin hingga akhir tahun inflasi akan sesuai target. Dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2021, laju inflasi dipatok di angka 3 persen.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000