logo Kompas.id
EkonomiPersetujuan Kemitraan Segera...
Iklan

Persetujuan Kemitraan Segera Diselesaikan, Nilai Perdagangan RI-UEA Bisa Ditingkatkan

Presiden Jokowi menerima Menteri Negara Urusan Perdagangan Luar Negeri Uni Emirat Arab Thani bin Ahmed al-Zeyoudi di Istana Merdeka. Diharapkan, perundingan bisa diselesaikan dan bisa tingkatkan nilai perdagangan.

Oleh
Cyprianus Anto Saptowalyono
· 7 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/raXBldXH7c0dKEfpLtEpRYczTUI=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2FPresiden-Jokowi-menerima-kunjungan-kehormatan-menteri-perdagangan-luar-negeri-UEA-Thani-bin-Ahmed-Al-Zeyoudi-3-September-2021_1630645306.jpeg
MUCHLIS JR - BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo menerima kunjungan kehormatan dari Menteri Negara Urusan Perdagangan Luar Negeri Uni Emirat Arab Thani bin Ahmed al-Zeyoudi, di Istana Merdeka, Jumat (3/9/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Presiden Joko Widodo mengharapkan perundingan persetujuan kemitraan ekonomi komprehensif antara Indonesia dan Uni Emirat Arab dapat diselesaikan kurang dari satu tahun. Kepala Negara juga mengharapkan perjanjian tersebut akan meningkatkan nilai perdagangan antara kedua negara hingga 2-3 kali lipat.

Hal ini disampaikan Presiden Joko Widodo saat menerima kunjungan kehormatan Menteri Negara Urusan Perdagangan Luar Negeri Uni Emirat Arab Thani bin Ahmed al-Zeyoudi beserta delegasi di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (3/9/2021).

Editor:
Suhartono
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000