logo Kompas.id
EkonomiLebih Dekat dengan Reksa Dana ...
Iklan

Lebih Dekat dengan Reksa Dana Terproteksi

Reksa dana terproteksi mempunyai “mekanisme proteksi” dalam struktur pengelolaan investasinya, meskipun tak membebaskannya dari seluruh risiko investasi.

Oleh
Tara Setyaningtyas dari Otoritas Jasa Keuangan
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/_4YL_V7gsLiVviSlByAADKM1UAY=/1024x591/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F06%2Fcdd59761-0b5c-46b1-b400-2249be08be9a_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Bursa Efek Indonesia

Reksa dana merupakan salah satu instrumen investasi di pasar modal yang akhir-akhir ini mulai memasyarakat. Hal ini terlihat dari pesatnya peningkatan jumlah investor reksa dana yang mencapai 4,4 juta investor berdasarkan data single investor identification atau SID pada Juni 2021 atau bertumbuh 73 persen sejak tiga tahun belakangan.

Peningkatan tersebut terjadi selain didukung oleh peningkatan jumlah produk dan pelaku industri reksa dana di Indonesia. Hal ini juga didukung oleh pesatnya peran teknologi informasi atau teknologi finansial yang menjadi motor edukasi dan inklusi reksa dana di masyarakat karena memberikan kemudahan akses dan perluasan jangkauan produk ini di masyarakat.

Editor:
Nur Hidayati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000