logo Kompas.id
EkonomiIndonesia Berambisi Jadi...
Iklan

Indonesia Berambisi Jadi Pemain Baterai Listrik Dunia

Persiapan pengembangan ekosistem industri baterai listrik dari hulu-hilir akan memakan waktu 3-4 tahun. Kerja sama industri dengan lembaga riset dan perguruan tinggi dibutuhkan untuk mengembangkan teknologi sendiri.

Oleh
Agnes Theodora
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8A2J_vJhHretstJ17zKSoTq_sEk=/1024x666/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F10%2Fadf47c37-8c40-45ec-89fb-76f7c4610443_jpg.jpg
Kompas/Priyombodo

Petugas mencoba pengisian listrik pada mobil saat peluncuran Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Selasa (29/10/2019), di Jakarta. SPKLU ini sebagai bagian dari implementasi kelengkapan infrastruktur bagi kendaraan bermotor listrik berbasis baterei, sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 55 Tahun 2019 tentang Percepatan Program Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (Battery Electric Vehicle).

JAKARTA, KOMPAS — Indonesia bersiap menjadi pemain utama di rantai pasok kendaraan listrik global dengan membangun ekosistem baterai listrik yang terintegrasi dari hulu ke hilir. Ambisi tinggi itu diiringi pekerjaan rumah besar untuk mengembangkan teknologi secara mandiri serta mendorong pasar dan permintaan yang kuat di dalam negeri.

Langkah pertama dimulai dengan pembangunan pabrik baterai sel listrik pada Juli 2021. Pabrik yang direncanakan dibangun di Karawang, Jawa Barat, itu akan digarap oleh PT Indonesia Battery Corporation (IBC) yang beranggotakan empat badan usaha milik negara, lewat kerja sama dengan konsorsium LG asal Korea Selatan.

Editor:
Aris Prasetyo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000