logo Kompas.id
EkonomiPenyaluran Kredit Diyakini...
Iklan

Penyaluran Kredit Diyakini Membaik, Bank Diminta Jangan Ragu

Pertumbuhan kredit pada Februari 2021 dibandingkan dengan Januari 2021 mulai positif. Kondisi ini diharapkan berlanjut seiring pemulihan kondisi ekonomi di Tanah Air.

Oleh
Agnes Theodora
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/siXRivf4IMOgLvOWCwIzwlPCzT8=/1024x867/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F20210321-H09-ARJ-sukubunga-mumed_1616342953.png

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah meyakini penyaluran kredit perbankan pada tahun ini akan terus tumbuh. Meskipun secara tahunan masih terkontraksi, geliat kinerja kredit perbankan mulai tampak secara bulanan.

Perbankan diminta tidak ragu mempercepat penyaluran kredit bagi nasabahnya dan membantu menggerakkan perekonomian.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000