logo Kompas.id
EkonomiMenggantang Target
Iklan

Menggantang Target

Penetapan sejumlah target diharapkan sudah melalui kajian cermat agar tidak berakhir menjadi catatan di atas kertas belaka.

Oleh
BM Lukita Grahadyarini
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/aw5peOeprOCfmkgvXMPFmJAYzq4=/1024x1684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F07%2F20200723-ANU-Budidaya-Lobster-mumed_1595520992.jpg

Kementerian Kelautan dan Perikanan menetapkan tiga komoditas unggulan perikanan budidaya yang akan menjadi fokus garapan hingga 2024. Tiga komoditas itu adalah udang, umput laut, dan lobster.

Pemilihan tiga produk unggulan dari sekian banyak komoditas perikanan budidaya telah mempertimbangkan tren permintaan pasar dunia. Sejalan dengan penetapan komoditas unggulan itu, sejumlah target peningkatan produksi dan ekspor produk unggulan hingga 2024 digulirkan.

Editor:
dewiindriastuti
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000