logo Kompas.id
EkonomiBerani Berinovasi, Produk...
Iklan

Berani Berinovasi, Produk Sepatu Lokal Bisa Bersaing dengan Produk Luar

Kemampuan produsen lokal dalam menghasilkan produk berkualitas dan unik dengan harga bersaing akan membuat produk dalam negeri lebih diminati masyarakat dibanding produk luar.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/y4OvjKbWwnXXmLiT86iX0JXxY-g=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2F1336ec31-af98-4a89-a3e1-afeafd0cc0bb_jpg.jpg
Tokopedia

Tokopedia bersama rumah desain custom Never Too Lavish menyelenggarakan webinar dalam rangka menghadirkan gerakan Bersebelas #MelangkahBareng, Jumat (12/3/2021).

JAKARTA, KOMPAS — Masa pandemi mendorong produsen sepatu lokal merambah pasar penjualan daring melalui platform e-dagang. Kemampuan produsen lokal dalam menghasilkan produk berkualitas dan unik dengan harga bersaing akan membuat produk dalam negeri lebih diminati masyarakat dibanding produk luar.

Pendiri rumah desain custom Never Too Lavish (NTL), Bernhard Suryaningrat, mengatakan, pandemi sangat berdampak bagi penjualan karya seniman dan produsen sepatu lokal. Produk ini biasa bergantung dengan toko fisik. Hal ini menyulitkan penjualan di masa pandemi karena pembatasan sosial mengurangi kesempatan masyarakat untuk pergi berbelanja.

Editor:
M Fajar Marta
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000